Lowongan Kerja PT Malindo Feedmill Tbk Terbaru

Daftar Isi
Lowongan Kerja PT Malindo Feedmill Tbk
Lowongan Kerja PT Malindo Feedmill Tbk

Swarariau.com, Lowongan Kerja -- Saat ini mencari pekerjaan tidak semudah yang kamu bayang, bukan? Ditambah lagi minimnya lapangan kerja di negara kita ini.

Namun, kamu tidak perlu khawatir kerena saat ini PT Malindo Feedmill Tbk kembali membuka lowongan kerja untuk mencari calon karyawan yang siap untuk mengisi posisi jabatan yang sedang dibutuhkan.

Mungkin kamu berminat untuk menjadi bagian dari PT Malindo Feedmill Tbk? Jika iya, simak terus artikel kali ini hingga selesai ya, untuk mengetahui posisi jabatan yang tersedia beserta dengan kualifikasinya.

PT Malindo Feedmill Tbk berdiri pada 1997 merupakan perusahaan multinasional berlokasi di Jakarta, Indonesia yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia pada 2006, sebagai bagian Leong Hup Holdings Berhad, Malaysia dan Emivest Berhad, Malaysia (keduanya terdaftar di Bursa Malaysia).

Selain itu, perusahaan bergerak dibidang produksi dan perdagangan pakan ternak, terutama pakan untuk ayam broiler (pedaging), ayam layer (petelur). 

Dalam hal ini, untuk kamu yang ingin mendapat informasi lebih lengkap mengenai lowongan kerja yang di buka oleh PT Malindo Feedmill Tbk, berikut ini admin jelasin.

Lowongan Kerja PT Malindo Feedmill Tbk

Posisi:

HR-GA OFFICER

Kualifikasi :

  • Penempatan Purwakarta, Jawa Barat
  • Pendidikan minimal S1 semua jurusan
  • Pengalaman minimal 3 tahun pada posisi HR & GA (lebih disukai di industri)
  • Memiliki pengalaman dalam mengelola karyawan pabrik dan outsourcing
  • Mahir menggunakan sistem HRIS
  • Mahir mengendarai kendaraan roda 2 & 4 (manual) serta memiliki SIM A & C (Aktif)
  • Menguasai MS Office (terutama Excel)
  • Mampu bekerja secara mandiri maupun tim

Cara Melamar di PT ACSET Indonusa Tbk

Bagi kamu yang memnuhi kualifikasi dan berminat silahkan kirimkan berkas lamaran kamu melalui email berikut ini:

Hanya pelamar terbaik sesuai klasifikasi yang akan diproses untuk mengikuti seleksi selanjutnya.

Note:

  • Diharapkan untuk membaca secara keseluruhan informasi dengan teliti
  • Selama proses rekrutmen tidak ada dikenakan biaya apapun (GRATIS!!)

Semoga informasi ini bermanfaat bagi kamu para pencari kerja dan jangan lupa untuk membagikannya kepada teman atau kerabat yang membutuhkan.

Baca juga informasi lowongan kerja lainnya: